Pulau Kanawa, Hidden Gems Wisata Bahari di Labuan Bajo
4 January 2025 356x Tempat Wisata
Pulau Kanawa, Hidden Gems Wisata Bahari di Labuan Bajo – Bicara soal keindahan Labuan Bajo sepertinya tidak akan pernah ada habisnya. Destinasi super prioritas di Indonesia ini memiliki magnet untuk membawa wisatawan lokal dan mancanegara menjelajahinya seperti Pulau Komodo dan Pulau Rinca. Namun kali ini kita akan membahas hidden gems yang kalah dari keduanya. Ya, Pulau Kanawa. Apa saja yang ditawarkan di pulau ini? Yuk kita simak informasi selengkapnya
Daftar Isi
Pulau Kanawa Labuan Bajo
Deskripsi Singkat Wisata
Pulau Kanawa adalah sebuah pulau indah yang letaknya berada di perairan Flores tidak jauh dari Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur. Pulau ini menawarkan keindahan alam yang luar biasa seperti air laut yang sangat jernih, pasir putih lembut dan keindahan bawah laut berupa aneka terumbu karang dan ikan berwarna-warni.
Traveling ke Pulau Kanawa Labuan Bajo ini seperti liburan ke pulau pribadi (private island). Karena memang pulau ini masih dikelola secara pribadi oleh seorang warga negara Italia yang bekerjasama dengan masyarakat setempat. Namun pulau ini dapat dikunjungi oleh masyarakat umum baik wisatawan lokal maupun mancanegara.
Selain itu, pulau ini juga dekat dengan beberapa destinasi wisata pulau lainnya seperti Pulau Komodo dan Pulau Rinca. Beberapa aktivitas yang dapat dilakukan di Pulau Kenawa antara lain seperti :
- Snorkeling
- Hiking
- Melihat sunrise dan sunset
- Piknik
- Mengambil foto instagenik
Lokasi dan Akses
Ada dimana letak pulau Kenawa? Lokasi wisata pulau indah di Labuan Bajo ini beralamat lengkap di Kanawah Island, Pasir Putih, Komodo, West Manggarai Regency, East Nusa Tenggara. Kamu dapat mengakses pulau Kenawa dengan menggunakan speed boat dari Labuan Bajo yang jaraknya 15 Km dengan waktu tempuh perjalanan sekitar 50 menit. Harga sewa boat Rp.250 ribuan sekali perjalanan atau Rp.60 ribuan per orangnya.
Hari dan Jam Buka
Sebelum traveling dan berkunjung ke lokasi wisata ada baiknya Kamu mengetahui hari dan jam buka. Pulau Kenawa ini buka setiap hari dari Senin hingga Minggu yang buka dari jam 09.00 – 15.30.
Harga Tiket Masuk
Berapa harga tiket masuk ke pulau ini? Biaya masuk terbaru Pulau Kanawa terbaru 2025 yakni Rp.100 ribu per rombongan. Namun apabila Kamu membeli paket wisata Komodo di Amartha Wisata maka biaya tersebut sudah termasuk biaya masuk lokasi wisata pantai ini dan destinasi wisata terkenal lainnya.
Fasilitas Pulau Kanawa
Pihak pengelola wisata Pulau Kenawa telah menyediakan beberapa fasilitas lengkap yang dapat dipergunakan oleh wisatawan seperti :
- Penginapan
- Restoran / tempat makan
- Sewa tenda
- Diving Center
- Dermaga kapal
Nah itulah Pulau Kanawa yang merupakan hidden gems wisata bahari di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur yang dapat menjadi referensi liburanmu yang akan datang. Kamu dapat menikmati wisata di pulau ini dengan layanan paket open trip Komodo selama 3 hari 2 malam di Amartha Wisata yang mengelilingi destinasi wisata terkenal di Labuan Bajo.
Mungkin Anda tertarik membaca artikel berikut ini.

Travel Medan Pekanbaru | Promo 380K | 0822-7633-1437
Travel Medan Pekanbaru | Promo 380K | 0822-7633-1437 – Perjalanan dari Kota Pekanbaru ke Kota Medan adalah salah satu rute favorit warga Riau dan Sumatera Utara baik untuk keperluan bisnis, pendidikan dan keperluan kunjungan lainnya. Amartha Wisata adalah travel Medan Pekanbaru yang berpengalaman menyediakan transportasi aman dan nyaman sampai tujuan. Beri... selengkapnya

Jadwal Railink Medan Kualanamu 2025 Terbaru
Jadwal Railink Medan Kualanamu 2025 Terbaru – Medan adalah Kota Besar ketiga di Indonesia yang juga merupakan Ibukota provinsi Sumatera Utara. Kota ini memiliki daya tarik baik dari segi pariwisata, budaya, dan pusat bisnis yang semakin berkembang. Untuk mendukung kelancaran mobilitas masyarakat, Kota ini memiliki Bandara Internasional Kualanamu (KNO) yang... selengkapnya

Travel Medan Kutacane | Ongkos 200K | 0822-7633-1437
Travel Medan Kutacane | Ongkos 200K | 0822-7633-1437 – Bingung cari tranportasi dari Medan ke Kutacane ataupun sebaliknya? Eits tenang dulu karena kini Amartha Wisata melayani rute mobil taxi / travel Medan Kutacane. Berikut informasi lengkapnya mulai dari review singkat, lokasi antar dan jemput, jadwal keberangkatan hingga ongkos 2025 terbaru. Daftar IsiT... selengkapnya
Kontak Kami
Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.
-
Hotline
082276331437 -
Whatsapp
082276331437 -
Email
contact@amarthawisata.com
Belum ada komentar